Review Micellar Water 4-in-1 Maybelline
Annyeong Beauty...
Aku balik lagi bawa review suatu produk yang udah launch beberapa waktu yang lalu ini. Sebelumnya maaf banget aku lama banget absen nggak review produk apapun, karena kemarin kemarin sibuk banget. So kita langsung aja ke review nya ya...
Bulan Ramadhan udah mau selesai nih girls, dan Hari Kemenangan udah tinggal didepan mata. Untuk menyambut Hari Kemenangan ini pasti pada sibuk dong dari yang buat kue-kue kering sampai beres-beres rumah. Nah saat Hari Kemenangan nanti nih kita pasti kan akan bersilaturahmi ke sanak saudara yang dimana muka kita akan terpapar sinar matahari, debu, keringat dan sebagainya. Nah, walaupun udah capek nih dari seharian keliling-keliling ke sanak saudara, sesampainya dirumah jangan lupa buat membersihkan muka kita girls. Ini nggak hanya berlaku buat yang memakai makeup tapi juga buat yang tidak bermakeup loh. So, karena udah capek kita pasti pengennya yang praktis dong, dan Micellar Water yang lagi booming akhir-akhir ini bisa menjadi solusi buat kalian. Nah Micellar Water yang akan aku bahas kali ini adalah dari Maybelline.
Packagingnya ini simpel menurut aku. Dengan botol plastik bening dan tutup warna pink ini bisa mengingatkan kita dengan Bioderma yang terkenal banget. Di bagian depan tertulis nama Maybelline dan kegunaan dari si Micellar Water ini. Dan bagian belakang terdapat klaim dari micellar water ini , barcode, dan yang paling penting adalah si ingredients dari si produk ini.
Tutupnya seperti tutup pada umumnya micellar water dipasaran.
Bentuknya liquid bening dan tak ada wangi-wangi gitu. Jadi kita tidak akan terganggu saat memakainya. Apalagi buat yang sensitif dengan wangi-wangian, produk ini tidak akan mengganggu.
Untuk mengetes bagaimana ampuhnya si micellar water ini, aku mengetes memakai produk-produk diatas ya.
Dari Kiri-Kanan :
Cons
-Membutuhkan beberapa kali swipe untuk mengangkat makeup kita.
-Harga untuk 95 ml Rp 75.000 dan 200 ml Rp 99.000 menurut aku ini kurang affordabel,
Refurcase? Maybe Yes Maybe No. Karna harganya untuk 95 ml itu Rp 75.000 dan menurut aku ini kurang affordabel aja. Karna diluar sana masih bayak produk Micellar Water yang memberikan produk lebih banyak dengan harga terjangkau.
Sekian review kali ini,
Oh iya sekarang Sparkling Inspiring udah punya Instagram sendiri nih, kalian bisa langsung cek nama IG nya @sparklinginspiring jangan lupa buat follow ya.
NB : Review berdasarkan pengalaman pribadi. Tidak ada sponsor dari mananpun.
Aku balik lagi bawa review suatu produk yang udah launch beberapa waktu yang lalu ini. Sebelumnya maaf banget aku lama banget absen nggak review produk apapun, karena kemarin kemarin sibuk banget. So kita langsung aja ke review nya ya...
Bulan Ramadhan udah mau selesai nih girls, dan Hari Kemenangan udah tinggal didepan mata. Untuk menyambut Hari Kemenangan ini pasti pada sibuk dong dari yang buat kue-kue kering sampai beres-beres rumah. Nah saat Hari Kemenangan nanti nih kita pasti kan akan bersilaturahmi ke sanak saudara yang dimana muka kita akan terpapar sinar matahari, debu, keringat dan sebagainya. Nah, walaupun udah capek nih dari seharian keliling-keliling ke sanak saudara, sesampainya dirumah jangan lupa buat membersihkan muka kita girls. Ini nggak hanya berlaku buat yang memakai makeup tapi juga buat yang tidak bermakeup loh. So, karena udah capek kita pasti pengennya yang praktis dong, dan Micellar Water yang lagi booming akhir-akhir ini bisa menjadi solusi buat kalian. Nah Micellar Water yang akan aku bahas kali ini adalah dari Maybelline.
Packaging
Tutupnya seperti tutup pada umumnya micellar water dipasaran.
Untuk mengetes bagaimana ampuhnya si micellar water ini, aku mengetes memakai produk-produk diatas ya.
Dari Kiri-Kanan :
1 swipe
2 Swipe
Beberapa Swipe
Pros
+ Good Packaging
+ alcohol free
+ parabeen free
+Gampang dicari+ parabeen free
Cons
-Membutuhkan beberapa kali swipe untuk mengangkat makeup kita.
-Harga untuk 95 ml Rp 75.000 dan 200 ml Rp 99.000 menurut aku ini kurang affordabel,
Refurcase? Maybe Yes Maybe No. Karna harganya untuk 95 ml itu Rp 75.000 dan menurut aku ini kurang affordabel aja. Karna diluar sana masih bayak produk Micellar Water yang memberikan produk lebih banyak dengan harga terjangkau.
Sekian review kali ini,
Oh iya sekarang Sparkling Inspiring udah punya Instagram sendiri nih, kalian bisa langsung cek nama IG nya @sparklinginspiring jangan lupa buat follow ya.
NB : Review berdasarkan pengalaman pribadi. Tidak ada sponsor dari mananpun.
Comments
Post a Comment